Periksa Kesehatan Bayi Baru Lahir Gratis! Cek Jenis Pemeriksaan yang Dilakukan
2025-03-14Haibunda

Mulai Februari 2025, pemerintah menyediakan layanan cek kesehatan gratis untuk semua kelompok usia, termasuk bayi baru lahir. Program ini bertujuan untuk memantau kesehatan dan tumbuh kembang bayi sejak dini. Dalam pemeriksaan ini, dokter akan melaku ...Baca lebih lanjut