Dosen UMY Berikan Pelatihan Manajemen Kesehatan Menstruasi untuk Guru di Tanah Bumbu

Menstruasi adalah proses alami yang terjadi pada perempuan setiap bulan, dimulai dari masa pubertas hingga menopause. Namun, kurangnya pemahaman dan fasilitas yang memadai dapat menyebabkan anak perempuan merasa cemas dan tidak nyaman saat menghadapi ...Baca lebih lanjut